BLOG Kota Podomoro

Yuk Jogging di Area Green Belt Perumahan Tenjo yang Membawa Banyak Manfaat untuk Anda

Perumahan Tenjo – Ada banyak manfaat yang bisa Anda dapatkan dari melakukan olahraga salah satunya jogging.

Salah satu jenis olahraga aerobik ini ternyata dapat membentuk massa otot, membakar kalori, mengurangi jaringan lemak serta menjaga kesehatan jantung Anda di masa depan.

Selain itu ada manfaat lainnya yang bisa Anda dapatkan dari aktivitas jogging untuk investasi kesehatan Anda.

Beberapa Manfaat yang Bisa Didapatkan dari Olahraga Jogging di Area Green Belt 

Jogging ternyata bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh menjadi lebih kuat. 

Jogging juga akan memperkuat respon tubuh dari suatu penyakit kronis seperti kanker, jantung dan lain sebagainya.

Jika Anda melakukan olahraga ini secara rutin maka dipercaya bisa membangun kekebalan tubuh dan juga membantu meningkatkan produksi sel darah putih yang ada di dalam tubuh.

Olahraga jogging ternyata juga cocok untuk penderita hipertensi. Jogging yang dilakukan setiap pagi ternyata membuat tekanan darah semakin terkontrol.

Hal ini dikarenakan mekanisme yang diaktifkan saat jogging adalah penurunan LDL atau kolesterol jahat yang ada di dalam darah.

Bagi Anda yang memiliki program diet maka olahraga kardio satu ini cukup efektif untuk menurunkan lemak-lemak tubuh Anda.

Olahraga yang dilakukan selama 45 menit ternyata membantu menurunkan nafsu makan sehingga akan mengurangi Anda mengonsumsi makanan secara berlebihan.

Untuk melakukan aktivitas produktif seperti bekerja atau berkuliah tentu kita memerlukan energi yang cukup.

Energi yang dihasilkan dari metabolisme dalam tubuh biasanya diperoleh dengan cara mengubah makanan dan minuman yang sudah dicerna di dalam tubuh.

Energi bisa Anda dapatkan dari olahraga jogging yang akan menjaga stamina dalam tubuh Anda.

Untuk mendukung gaya hidup sehat Anda maka Perumahan Podomoro Tenjo menjadi jawaban yang tepat bagi Anda.

Perumahan Tenjo merupakan kawasan kota satelit yang berada di wilayah barat kota Jakarta.

Hunian ini memiliki luas sekitar 650 hektar yang terintegrasi antara komersial area, kawasan perumahan dan area hijau yang sangat luas.

Di Perumahan Tenjo Anda akan menemukan kawasan green belt untuk mengatasi permasalahan akan pencemaran udara yang ada di perkotaan.

Dengan adanya green belt terbukti mampu meningkatkan kualitas hidup Anda. salah satu aktivitas seru yang bisa Anda lakukan di perumahan ini adalah melakukan jogging.

Jogging di kawasan ini merupakan pilihan yang tepat karena melihat pemandangan yang menyegarkan semakin betah untuk berolahraga.

Nah itu dia manfaat melakukan jogging di kawasan greenbelt yang ada di Perumahan Podomoro Tenjo.

Untuk informasi selengkapnya, yuk segera kunjungi website kami di Podomoro Tenjo untuk mendapatkan tips  menarik lainnya. 

Untuk menanyakan secara langsung atau melakukan pemesanan Anda bisa menghubungi Sales Consultant kami.

Yuk segera miliki  hunian Perumahan Tenjo yang merupakan rumah terbaik untuk tempat tinggal Anda sekeluarga di masa depan. (MSH)

imgWAchatYuk