BLOG Kota Podomoro

3 Keuntungan Super  Beli Ruko di Kota Podomoro Tenjo 

Kota Podomoro Tenjo -  Beli rumah atau ruko di kawasan Kota Podomoro Tenjo banyak keuntungan yang didapat.  Mulai dari keuntungan finansial hingga tata kelola lingkungannya yang bagus. 

Seperti tata kelola lingkungan yang meminimalkan risiko banjir, dengan menghadirkan danau di tengah lingkungan perumahan. Kemudian ada jalur hijau yang saling terkoneksi. Jadi lingkungan lebih ramah dan anti banjir.

Untuk keuntungan finansial hal yang didapat adalah hemat. Pasalnya unit rumah dijual dengan harga yang bisa dibilang murah. 

Seperti rumah di Klaster Magnolia tipe 30/60 yang dibanderol murah hanya Rp 260 jutaan saja. Untuk harga yang lebih tinggi ada di Klaster Damar.  Unitnya dijual mulai Rp 530 jutaan. 

Tentunya harga Rp 260 hingga Rp 530 jutaan masih sangat terjangkau untuk kalangan menengah. Ditambah lagi, proses pembelian bisa pakai kredit pemilikan rumah (KPR). 

Selain unit rumah murah, Kota Podomoro Tenjo juga menawarkan unit ruko 2 lantai. Harganya pun terjangkau, mulai Rp 716 jutaan  untuk ruko Lavender. 

Sementara itu, tipe ruko Andromeda dijual mulai Rp 980 jutaan. Menebus ruko Kota Podomoro Tenjo banyak untungnya. 

Keuntungan Beli Ruko di Kota Podomoro Tenjo

Ruko 2 Lantai Bisa Buat Tempat Tinggal Keluarga

Harga unit ruko tipe Lavender mamang murah hanya Rp 716 jutaan. Harga terjangkau untuk unit ruko 2 lantai yang bisa dialokasikan buat ruang berbisnis dan tempat tinggal.

Bisnis berpotensi lancar, karena lingkungan Kota Podomoro Tenjo yang ekonominya sedang berkembang. Lingkungannya juga ramai penduduk. 

Di sisi lain, ruko 2 lantai juga bisa jadi tempat tinggal keluarga yang nyaman. Khususnya untuk di bagian lantai 2.

Alhasil beli ruko bisa hemat biaya hidup. Tidak perlu beli rumah, sudah ada tempat tinggal di ruko yang nyaman. 

Ruko 2 Lantai Bebas Banjir

Lingkungan bisnis tentu harus kecil risiko bencananya. Alhasil aktivitas bisnis jadi lebih lancar. Pasalnya jika ruko terletak di wilayah yang punya risiko terkena banjir, maka aktivitas jual beli akan berhenti. 

Potensi untung pun tertutup. Jadi bisa rugi. Nah untuk menghindari risiko terkena bencana banjir maka harus memilih lokasi ruko yang bagus dan punya tata kelola lingkungan yang baik. 

Jadi  saat pilihan dijatuhkan pada unit ruko Kota Podomoro Tenjo adalah keputusan yang baik. Pasalnya ruko 2 lantai Kota Podomoro Tenjo punya tata kelola lingkungan yang baik. 

Lingkungan ruko ada danau yang luas, sehingga ketika hujan deras bisa bebas genangan air. Air bisa langsung tertampung di danau. 

Di samping itu, lingkungan ruko juga ada jalur hijaunya. Jadi udara di lingkungan ruko lebih bersih. Dengan dukungan bebas banjir, maka berbisnis di ruko 2 lantai Kota Podomoro Tenjo adalah keputusan yang terbaik untuk sekarang dan masa mendatang. 

Aksesibilitas Unggul

Ruko 2 lantai Kota Podomoro Tenjo juga strategies. Akses menuju jalan raya juga dekat, begitu juga dengan akses menuju Tol. 

Untuk ruko 2 lantai Kota Podomoro Tenjo dekat dengan 2 tol, yaitu tol Serpong-Balaraja dan Grand TOD di jalur KRL Serpong. 

Jadi berbisnis akan lebih besar potensi untungnya, karena dukungan aksesibilitas yang mudah. Jadi putuskan untuk beli ruko 2 lantai Kota Podomoro Tenjo sekarang juga.

Toh beli ruko bukan berarti dana hilang. Cuma ganti saja jadi aset yang lebih berharga. Bisa jadi ladang bisnis, tempat tinggal, dan nilai ekonominya bakal naik terus. Yuk survei ruko atau unit rumah Kota Podomoro Tenjo dengan menghubungi agen properti digital Prime360. (AS)

imgWAchatYuk